Kadinkes Barru Amis Rifai: Petugas Kesehatan Siap Tangani Cakades Depresi

    Kadinkes Barru Amis Rifai: Petugas Kesehatan Siap Tangani Cakades Depresi
    Kadis kesehatan Barru dr. Amis Rifai

    BARRU - Petugas kesehatan yang bertugas di Puskesmas sekabupaten Barru siap menangani Calon Kepala Desa (Cakades) yang depresi karena kalah di Pilkades serentak 28 desa di Kabupaten Barru, Provinsi Sulawesi Selatan, tahun 2022.

    Kadis kesehatan Barru dr. Amis Rifai yang dihubungi via Telepon seluler tim JNI Barru pada Senin (19/12/2022) mengatakan bahwa masing-masing Puskesmas yang ada di kabupaten Barru standby jika ada Cakades yang memerlukan penanganan medis.

    dr. Amis Rifai jelaskan saat dikonfirmasi mengatakan bahwa meskipun tidak ada persiapan khusus terkait hal ini, namun pada dasarnya setiap Puskesmas selalu siap menerima pasien yang memerlukan penanganan medis.

    "Tidak ada persiapan khusus untuk Cakades yang depresi akibat kalah dalam pemilihan. Namun pada dasarnya, Puskesmas selalu siap menerima pasien yang memerlukan penanganan medis", terang Amis.

    (JNI)

    barru sulsel
    MUH. HASYIM HANIS, SE, S.Pd, C.L.E

    MUH. HASYIM HANIS, SE, S.Pd, C.L.E

    Artikel Sebelumnya

    Hujan Deras Tak Menghalangi Upacara Peringatan...

    Artikel Berikutnya

    Hatmawati Syam Menang Di Pilkades Ajakkang

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Bupati Barru Hadiri Peringatan Maulid Akbar di Masjid Masdarul Mukminin Jampue
    Semangat Tak Kenal Lelah, Satgas TMMD Kodim 1805/Raja Ampat dan Warga Terus Bangun RTLH Meski Panas Terik Menghadang